The Serenade of Bandung

Berbicara tentang kebudayaan suatu daerah seperti Jawa Barat khususnya Bandung baiknya kita mengenal dua bentuk kelompok besar dari suatu kebudayaan yaitu Kebudayaan Modern dan kebudayaan klasik . Kebudayaan Modern yang ada di Jawa Barat sangat dinamis sifatnya itu tidak lepas dari 'influence' beberapa kota besar di Jawa Barat dan sebagai poros sentral perkembanganya adalah kota … Continue reading The Serenade of Bandung

Kerajinan Khas Garut Perlu Dipertahankan

Batik, merupakan salah satu aset Budaya Nusantara yang sudah dikenal di seluruh dunia. Keindahan motif serta teknik pembuatannya yang unik, membuat para penggemar Batik tergila-gila kepada jenis produk Nusantara yang satu ini. Tidak hanya di Jawa Tengah, kerajinan Batik dapat kita jumpai di beberapa tempat di Pulau Jawa seperti Cirebon yang terkenal dengan Batik Trusmi, … Continue reading Kerajinan Khas Garut Perlu Dipertahankan

Bordir Tasik, Keindahan Karya Tangan Jawa Barat.

Dari berbagai hasil produk kerajinan tangan khas berbagai daerah di Indonesia, banyak sekali yang telah mengenal produk kerajinan bordir tangan. Ya, produk kerajinan ini sangat populer dikalangan dalam dan luar negeri. Bagaimana tidak, keindahan ukiran bordir yang dibuat pada kain kebaya atau produk lain, telah diakui oleh para wisatawan dari seluruh dunia. Untuk anda ketahui, … Continue reading Bordir Tasik, Keindahan Karya Tangan Jawa Barat.

Virtualisasi Eksistensi Musik “Aksi Sophie”.

Ekspresi ketidakadilan sosial dan gejolak politik di Indonesia, disuarakan dengan ganas oleh kelompok ini. Beranggotakan 3 orang, berawal dari ketertarikan mereka dalam seni musik dan visual, akhirnya mereka memberanikan diri untuk memproduksi karya mereka secara independent. "Aksi Sophie" merupakan band pop power yang didirikan oleh Bob, Gono, dan Johan di Bandung, Indonesia, pada tahun 2013. … Continue reading Virtualisasi Eksistensi Musik “Aksi Sophie”.

Etika Berada di Negeri Orang. Apa yang harus dihindari?

Perilaku pada dasarnya merupakan cerminan dari sebuah latar belakang budaya sebuah kelompok tertentu. Apa yang kita perbuat, biasanya menjadi salah satu faktor penentu diterima tidaknya seorang individu atau kelompok dalam tatanan masyarakat. Setidaknya, hal itulah yang menjadi acuan bilamana kita mengunjungi sebuah tempat yang berbeda latar belakang dan kebiasaan, atau bahkan bersosialisasi dan bermasyarakat. Sebagai … Continue reading Etika Berada di Negeri Orang. Apa yang harus dihindari?

Untaian Kasih Bagi Penderita Kanker dari ‘Indopeduli’

Perlahan namun pasti, setiap kegiatan kemanusiaan yang diniatkan, pasti akan selalu diberi jalan. Itulah setidaknya apa yamg menjadi dasar pedoman kegiatan "Indopeduli"; sebuah organisasi non-profit di Adelaide, South Australia, yang berfokus kepada kegiatan kemanusiaan. Tentang "Indopeduli". Digawangi oleh Ibu Eni Nuraeni, organisasi ini dibentuk di Adelaide, South Australia sekitar tahun 2014. Sampai saat ini, status … Continue reading Untaian Kasih Bagi Penderita Kanker dari ‘Indopeduli’

Semaraknya “Indomusic Night 2017” di Adelaide, South Australia.

Gelaran event "Indomusic Night 2017" telah berjalan untuk tahun yang kedua. Hampir semua elemen musik bergabung dalam kegiatan seni tahunan ini. Meskipun tidak semua musisi terlibat, namun setidaknya suksesnya perhelatan Seni Musik di Adelaide, South Australia, mulai menampakkan gairahnya. Dengan membludaknya jumlah pengunjung yang datang, menandakan bahwa antusias para pecinta seni musik di Adelaide, SA, … Continue reading Semaraknya “Indomusic Night 2017” di Adelaide, South Australia.